Saturday, 22 September 2012

Prediksi Liverpool vs Manchester United 23 September 2012

Posted by Unknown at 19:10
liverpool-vs-manchester-united-logo

Prediksi Liverpool vs Manchester United 23 September 2012 - Setelah pada posting sebelumnya saya membagikan info tentang prediksi pertandingan manchester city vs arsenal, maka kali ini saya akan memberikan Informasi berita sepakbola tentang prediksi pertandingan Liverpool vs Manchester United yang akan berlagsung di Stadion Anfield akhir pekan ini.

The Reds, Liverpool, akan menjamu rival mereka Manchester United pada akhir pekan ini. Pertandingan ini akan dilangsungkan pada tanggal 23 September 2012 pukul 19.30 WIB. Pertandingan ini sendiri nantinya akan dipimpin langsung oleh wasit Mark Halsey.

Head to Head Liverpool vs Manchester United
11 Februari 2012 Manchester United 2 - Liverpool 1 (Liga Primer Inggris)
28 Januari 2012 Liverpool 2 - Manchester United 1 (Piala FA)
15 Okttober 2011 Liverpool 1 - Manchester United 1 (Liga Primer Inggris)
6 Maret 2011         Liverpool 3 - Manchester United 1 (Liga Primer Inggris)
9 Januari 2011         Manchester United 1 - Liverpool 0 (Piala FA)

Lima Pertandingan Terakhir Liverpool
21 September 2012 Young Boys 3 - Liverpool 5 (Liga Eropa)
15 September 2012 Sunderland 1 - Liverpool 1 (Liga Primer Inggris)
2 September 2012 Liverpool 0 - Arsenal 2 (Liga Primer Inggris)
31 Agustus 2012 Liverpool 1 - Heart of Midlothian 1 (Liga Eropa)
26 Agustus 2012 Liverpool 2 - Manchester City 2 (Liga Primer Inggris)

Lima Pertandingan Terakhir Manchester United
20 September 2012 Manchester United 1 - Galatasaray 0 (Liga Champions)
15 September 2012 Manchester United 4 - Wigan Athletic 0 (Liga Primer Inggris)
2 September 2012 Southampton 2 - Manchester United 3 (Liga Primer Inggris)
25 Agustus 2012 Manchester United 3 - Fulham 2 (Liga Primer Inggris)
21 Agustus 2012 Everton 1 - Manchester United 0 (Liga Primer Inggris)

Perkiraaan Starting Line up Kedua Tim
Liverpool: Reina; Kelly, Skretl, Agger, Johnson; Allen. Gerrard (c), Sahin, Downing; Sterling, Borini.

Manchester United: Lindegaard; Rafael, Vidic (c), Ferdinand, Buttner; Cleverley, Carrick, Scholes, Nani; Hernandez, van Persie.

Prediksi Skor Akhir Pertandingan Liverpool vs Manchester United: 1-3 untuk kemenangan MU

Demikianlah informasi sepakbola mengenai Prediksi Liverpool vs Manchester United 23 September 2012 yang dapat saya bagikan. Bagaimanakah dengan prediksi sobat?

0 comments:

Post a Comment

 

Copyright © 2011 latest news of world football | Design by Kenga Ads-template