Pertandingan UEFA Super Cup 2012 ini nantinya akan digelar pada hari Sabtu, 1 September 2012 bertempat di Stadion Stade Louis II, Monaco, yang menjadi kandang klub AS Monaco. Ini akan menjadi kali terakhir pertandingan Piala Super UEFA dilaksanakan di stadion ini sejak menjadi tuan rumah resmi pada tahun 1998. Hal ini disebabkan karena pada edisi berikutnya, Piala Super UEFA akan digelar di tempat yang berbeda, yaitu di Stadion Eden, Kota Praha, Republik Ceko.
Preview Pertandingan Chelsea vs Atlético Madrid UEFA Super Cup 2012
Lima Pertandingan Terakhir Chelsea
Sabtu, 25 Agustus 2012 Chelsea 2 vs 0 Newcastle United. Premier League
Kamis, 23 Agustus 2012 Chelsea 4 - 2 Reading. Premier League
Minggu, 19 Agustus 2012 Wigan Athletic 0 - 2 Chelsea. Premier League
Minggu, 12 Agustus 2012 Chelsea 2 vs 3 Manchester City. Community Shield
Sabtu, 28 Juli 2012 AC Milan 1 - 0 Chelsea. Persahabatan / Pra Musim
Lima Pertandingan Terakhir Atlético Madrid
Senin, 27 Agustus 2012 Atlético Madrid 4 - 0 Athletic Bilbao. La Liga
Minggu, 19 Agustus 2012 Levante 1 - 1 Atlético Madrid. La Liga
Minggu, 13 Mei 2012 Villarreal 0 - 1 Atlético Madrid. Liga
Rabu, 9 Mei 2012 Atlético Madrid 3 - 0 Athletic Bilbao. UEFA Europan League
Sabtu, 5 Mei 2012 Atlético Madrid 2 - 1 Málaga CF. Liga
Baca juga: Klasemen Liga Inggris Musim 2012-13
Head to Head Chelsea vs Atlético Madrid
4 November 2009 Atlético Madrid 2 - 2 Chelsea. UEFA Champions League 2009/10
20 Oktober 2009 Chelsea 4 - 0 Atlético Madrid. UEFA Champions League 2009/10
Perkiraan Starting Line up Chelsea vs Atlético Madrid
Chelsea: Cech, Ivanovic, Cahill, Luiz, Cole, Mikel, Lampard (c), Ramires, Mata, Oscar, Torres
Atlético: Courtois, Silvio, Miranda, Godin, Filipe, Gabi (c), Suarez, Dominguez, Arda, Adrian, Falcao
Prediksi Skor Akhir Pertandingan Chelsea vs Atletico Madrid: 3 - 2 untuk kemenangan chelsea
Demikianlah hasil analisa penulis mengenai pertandingan chelsea vs atletico madrid di piala super UEFA 2012. Semoga bermanfaat bagi kita semua, dan Salam Olahraga!
0 comments:
Post a Comment